Kuliah Umum "Inovasi Digital" bersama BI berlangsung hari Rabu, 17 Oktober 2018 ini dibuka langsung oleh Rektor UNBARI dalam hal ini diwakili oleh Wakil Rektor II, Ibu Hj. Fathiyah, M.Si. yang didampingi oleh Dekan FE-UNBARI, Ibu Dr. Hj. Arna Suryani, M.Ak., AK, CA. beserta jajarannya, serta dosen dan mahasiswa FE-UNBARI

FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) DI KAB. TANJUNG JABUNG TIMUR

Kegiatan Focus Group Discussion (FGD) yang dilakukan oleh Dekan Fakultas Ekonomi Ibu Dr. Hj. Arna Suryani, SE, M.Ak, Ak, CA, CMA dan para Dosen Fakultas Ekonomi lainnya bersama Dinas Balitbangda Kab. Tanjung Jabung Timur, berdiskusi memberikan masukan, arahan dan kebijakan mengenai Analisis Potensi Pajak dan Retribusi Daerah Dalam Upaya Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Di Kabupaten Tanjung Jabung Timur Tahun 2022 

Dosen

 
 

Newsletter

Pastikan Anda tidak melewatkan kejadian menarik dengan bergabung dengan program buletin kami.